Peserta aksi bahkan melakukan gestur mengangkat jari tengah ketika menyanyikan lirik khusus 'bayar polisi'.
"Mau bikin SIM, bayar polisi. Ketilang di Jalan, bayar polisi. Turing motor gede, bayar polisi. Angkot ngetem di jalan, bayar polisi," nyanyi orator disambung kalimat bayar polisi oleh peserta aksi. (aag)
Load more