Tim SAR Gabungan Hentikan Sementara Pencarian Korban Kebakaran Glodok Plaza, Ini Alasannya…
Tim SAR gabungan menghentikan sementara pencarian korban kebakaran Glodok Plaza, Jakarta Barat pada Sabtu (18/1/2025).
Minggu, 19 Januari 2025 - 01:00 WIB
Sumber :
- Antara
"Cuman kemarin kita temukan, kita menyisir dari tangga darurat depan ini. Tadi kita dari belakang. Makanya kita tadi turun dari belakang. Jadi berlawanan. Jadi ada kemungkinan yang belum disisir oleh teman-teman yang sebelumnya," tandasnya. (aha/raa)
Load more