News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ratusan Peserta Wisuda Institut STIAMI Kompak Kibarkan Bendera Palestina, Ternyata Ini Alasannya

Ratusan peserta Wisuda Institut STIAMI kompak mengibarkan bendera Palestina secara serentak. Acara itu digelar di Balai Samudara, Jakarta, Sabtu (24/8/2024).
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 15:34 WIB
Ratusan Peserta Wisuda Institut STIAMI Kompak Kibarkan Bendera Palestina.
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Ratusan peserta Wisuda Institut STIAMI kompak mengibarkan bendera Palestina secara serentak.

Ruangan tiba-tiba bergemuruh dan bendera Palestina dikibarkan sesaat menjelang prosesi pemberian ijazah dan pemindahan tali topi toga.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Aksi itu sengaja dilakukan peserta Wisuda saat acara Wisuda Angkatan ke-46 Institut STIAMI yang digelar di Balai Samudara, Jakarta, Sabtu (24/8/2024). 

Tak hanya peserta Wisuda, para Dosen yang hadir Dalam rangkaian acara wisuda kali ini, turut mendeklarasikan dukungan terhadap kebebasan negara Palestina.

tvonenews

Bagi peserta wisuda aksi ini sebagai bentuk perjuangan kemanusiaan global dan upaya untuk mempromosikan perdamaian dan keadilan.

"Sebagai insan akademis kita tidak bisa berpangkutangan melihat dan mendengar setiap hari bangsa Israel terus melakukan tindakan biadab berupa genosida terhadap rakyat Palestina," ujar DR. Hartono selaku Wakil Rektor 2 Institut STIAMI dalam keterangannya.

Aksi ini memang terinisiatif melihat kondisi Palestina masih diserang bertubi-tubi oleh zionis Israel.

Bahkan, sebagian Wisudawan tampak sedih dan menangis saat mengingat penderitaan rakyat Palestina.

"Aksi ini sebagai bentuk rasa empati dan solidaritas kita terhadap saudara-saudara kita rakyat Palestina untuk memperjuangkan hak asasi manusia, hak untuk hidup damai ditanah air mereka sendiri. Kita doakan Semoga segera berakhir penderitaan rakyat Palestina dan mereka dapat hidup tentram damai merdeka sebagai rakyat Palestina yang berdaulat," ungkap DR. Hartono.

Sementara, salah satu Dosen Fakultas Komunikasi Heru Sudinta, menambahkan Wisudawan merupakan sosok yang jeli terhadap praktik ketidakadilan terutama terhadap penjajahan bangsa Palestina.

“Saya sangat mengapresiasi gerakan atau aksi yang dilakukan Mahasiswa hari ini. Mereka kini adalah Wisudawan yang tidak bisa lagi menutup mata ketika dihadapan kita ada praktik ketidakadilan, penindasan maupun penjajahan terhadap Bangsa Palestina. Mereka jeli dan mereka mengekspresikan gaya intelektual dengan santun dan simpatik,” tegasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain itu, Wakil Rektor 3 Institut STIAMI DR. Diana Prihandini mengungkapkan, segala bentuk penjajahan di dunia harus dihapuskan termasuk Palestina.

Apalagi itu tertuang dalam pembukaan Undang-undang Dasar 1945, sehingga wajar Wisudawan merasa penderitaan rakyat Palestina perlu dituntaskan. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT