News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pengembangan Pendidikan Vokasi Makin Ditingkatkan di Indonesia, Ternyata Ini Alasannya

Perusahaan spesialis solusi tata udara asal Jepang ini berkomitmen tingkatkan pengembangan pendidikan vokasi di Indonesia yang melalui kolaborasi dengan SMK.
Sabtu, 20 Juli 2024 - 11:56 WIB
Daikin dukung pengembangan pendidikan vokasi di Indonesia.
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - PT. Daikin Airconditioning Indonesia (DAIKIN) berkomitmen mengambil peran lebih besar pada pengembangan pendidikan vokasi di Indonesia. 

Berjalan melalui kolaborasi dengan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), perusahaan spesialis solusi tata udara asal Jepang ini meresmikan Pusat Keunggulan DAIKIN di SMK Negeri 1 Lamongan, Jawa Timur, pada Jumat (19/7/2024).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Tak sekedar dukungan perangkat untuk praktek guru dan siswa, kami mendesainnya sebagai tempat pelatihan dan pengembangan kompetensi siswa didik dan tenaga pendidikan, khususnya terkait refrigerasi dan tata udara,” ujar Direktur PT. Daikin Airconditioning Indonesia, Budi Mulia dalam keterangannya, Sabtu (20/7/2024). 

Pilihan pada bidang studi kekhususan refrigerasi dan tata udara sendiri sudah selaras dengan bidang keahlian DAIKIN yang dikenal sebagai perusahaan spesialis tata udara dengan usia seabad di dunia pada tahun ini. 

Dinamai DAIKIN Center of Excellence, keberadaannya sekaligus menjadikannya sebagai pusat keunggulan DAIKIN pertama bagi SMK di wilayah Jawa Timur.

tvonenews

Dengan peresmian ini, DAIKIN terhitung telah memiliki tiga pusat keunggulan bagi sekolah kejuruan yang tersebar di Jakarta, Jawa Barat dan Jawa Timur. 

Menilik DAIKIN Center of Excellence pada sekolah yang berdiri di Jalan Panglima Sudirman No. 84 Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur ini, tak ubahnya seperti ruang praktek bagi perangkat solusi tata udara yang memadai.

Menempati sebuah ruang kelas khusus, didalamnya tersedia sejumlah perangkat tata udara (air conditioner – AC). 

Tak hanya AC single split bagi hunian, namun pula AC SkyAir DAIKIN yang peruntukannya bagi bangunan komersial.

Berjajar pada rak khusus, tatanan masing-masing perangkat dibuat untuk memungkinkan untuk praktek langsung dengannya.

Mulai dari teknik instalasi, troubleshooting hingga berbagai pengujian untuk memastikan sistem AC berfungsi baik sesuai spesifikasinya. 

Disisi lain, ruang pusat keunggulan DAIKIN ini juga dilengkapi berbagai perangkat ajar termasuk papan tulis hingga meja bagi pengajar.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bahkan, seakan menguatkan kesan sebagai ruang pendidikan, dinding ruangan ini tertutup poster yang berisikan berbagai pengetahuan terkait dengan perangkat AC. 

Lebih dari sebuah bangunan ruang praktek, DAIKIN juga bakal melengkapinya dengan berbagai aktivitas pendukung, seperti pengadaan pelatihan bagi siswa dan tenaga pendidik dengan melibatkan tenaga ahli DAIKIN sebagai guru tamu, sertifikasi industri bagi guru dan siswa, hingga pengujian kompetensi. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT