LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Menhan Prabowo dan Wakil PM Australia Richard Marles
Sumber :
  • Instagram @prabowo

Soal Proyeksi Hubungan Indonesia-Australia, Prabowo: Tidak Ada Banyak Kejutan

Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto menyebut tidak akan ada banyak kejutan terkait hubungan Indonesia-Australia ke depannya.

Minggu, 25 Februari 2024 - 08:58 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto menyebut tidak akan ada banyak kejutan terkait hubungan Indonesia-Australia ke depannya.

Menurutnya, pemerintah Indonesia terus menjalin hubungan baik ke semua negara, terutama negara-negara tetangga termasuk Australia.

“Saya tidak melihat akan ada banyak kejutan. Tetapi yang pasti, sebagaimana disampaikan wakil perdana menteri, kami tetangga dekat."

"Kami ditakdirkan menjadi tetangga dekat dan kami berkomitmen untuk berhubungan baik satu sama lain,” ujar Prabowo usai pertemuan dengan Wakil PM Australia Richard Marles di Kantor Kementerian Pertahanan RI, Jakarta, mengutip Antara Minggu (25/2/2024).

Baca Juga :

Terlepas adanya naik-turun dalam hubungan Indonesia dan Australia, secara umum hubungan kedua negara baik. Indonesia pun, menurut Prabowo, selalu menilai Australia sebagai sahabat.

“Kami pun berkomitmen untuk memelihara dan meningkatkan hubungan ini. Jadi saya tidak berpikir akan ada kejutan, tetapi kami berniat untuk menumbuhkan hubungan baik ini di banyak sektor, pendidikan, ekonomi, budaya, militer,” lanjut Prabowo.

Dia menekankan pendidikan juga menjadi prioritas utama pemerintah.

“Fokus utama kami menyediakan pendidikan untuk rakyat kami dan kami melihat Australia adalah mitra yang tepat,” ungkapnya.

Wakil PM Australia, Richard Marles diketahui menemui Prabowo untuk yang kedua kalinya dalam waktu kurang dari setahun.

Dalam pertemuan itu, Marles menegaskan Indonesia dan Australia menghadapi ancaman keamanan yang sama di kawasan, dan pemahaman atas itu pun menjadi dasar dari kebijakan pertahanan masing-masing negara.

Oleh karena itu, Marles menekankan selepas pertemuannya dengan Prabowo, dia meyakini kedua negara segera menekan perjanjian kerja sama pertahanan baru yang lebih lengkap.

Dia menyebut pembahasan mengenai peningkatan perjanjian kerja sama pertahanan yang baru itu semakin mendekati tahap akhir.

“Kami dalam posisi yang juga berharap perjanjian itu segera ditandatangani beberapa bulan ke depan,” kata Marles.

Jika perjanjian kerja sama itu ditekan, Marles meyakini hal itu menjadi wujud kemitraan bidang pertahanan paling signifikan sepanjang sejarah hubungan Indonesia dan Australia.

“Itu juga akan menjadi momen paling penting dalam hubungan bilateral ini,” lanjutnya.

Dalam jumpa pers yang sama, Menhan RI Prabowo Subianto memperkirakan perjanjian itu bakal ditekan dua negara dalam 2–3 bulan ke depan.

“Kami merencanakan dalam waktu yang tidak lama untuk tanda tangan perjanjian kerja sama pertahanan, dengan Australia yang kemungkinan besar."

"Kami harapkan bisa selesai dan ditandatangani 2–3 bulan lagi,” ungkapnya.

Prabowo dalam pertemuannya dengan Marles, didampingi oleh sejumlah pejabat, di antaranya Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, Wakil Menteri Pertahanan RI Letjen TNI (Purn) M. Herindra, Wakil Kepala Kepolisian Negara RI (Wakapolri) Komjen Pol. Agus Andrianto, Sekretaris Jenderal Kemhan RI Marsekal Madya TNI Donny Ermawan Taufanto, dan Ketua Komisi I DPR RI Meutya Hafid. (ant/ree)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tingkah Betrand Peto Suka Gelendotan ke Sarwendah Dianggap Tak Wajar oleh Peramal ini: Yang Saya Lihat Onyo...

Tingkah Betrand Peto Suka Gelendotan ke Sarwendah Dianggap Tak Wajar oleh Peramal ini: Yang Saya Lihat Onyo...

Peramal kondang Indonesia ini menganggap tingkah laku dari Betrand Peto yang suka gelendotan, peluk, hingga cium ke Sarwendah tak wajar, katanya Onyo itu..
Tips Awet Muda Tanpa Skincare Mahal ala dr Zaidul Akbar, Ternyata Cukup Rutin Minum Ramuan Sederhana ini, Dijamin Auto Glowing

Tips Awet Muda Tanpa Skincare Mahal ala dr Zaidul Akbar, Ternyata Cukup Rutin Minum Ramuan Sederhana ini, Dijamin Auto Glowing

Ahli kesehatan sekaligus pendakwah, dr Zaidul Akbar bagikan resep jitu untuk bisa tampil awet muda tanpa skincare. Katanya, cukup rutin minum ramuan ini.
Terpopuler: Alasan Shin Tae-yong Coret Ramadhan Sananta, hingga Ruben Onsu Beranikan Diri Bilang kalau Sebenarnya Sarwendah...

Terpopuler: Alasan Shin Tae-yong Coret Ramadhan Sananta, hingga Ruben Onsu Beranikan Diri Bilang kalau Sebenarnya Sarwendah...

Kumpulan artikel terpopuler di tvOnenews.com, mulai dari berita Timnas Indonesia, hingga isu selebriti Ruben Onsu dan Sarwendah.
Striker Tajam Ini Akhirnya Bicara Jujur soal Sisi Lain dari Shin Tae-yong, Tak Disangka Disebut Begini ...

Striker Tajam Ini Akhirnya Bicara Jujur soal Sisi Lain dari Shin Tae-yong, Tak Disangka Disebut Begini ...

Shin Tae-yong sangat dipuji-puji oleh banyak suporter timnas Indonesia, rupanya sang pelatih asal Korea Selatan itu punya sisi lain yang tak banyak orang tahu.
Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Dibalik Perceraiannya yang Damai dengan Sarwendah, Ruben Onsu Sembunyikan Hal ini

Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Dibalik Perceraiannya yang Damai dengan Sarwendah, Ruben Onsu Sembunyikan Hal ini

Perceraian antara Ruben Onsu dengan Sarwendah memang berjalan damai tanpa dibumbui oeh drama berkepanjangan. Lantas, apakah sesuatu yang melatarbelakanginya?
Pesan Khusus Erick Thohir Untuk Shin Tae-yong dan Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain dan China, Tegaskan Jay Idzes dkk Harus...

Pesan Khusus Erick Thohir Untuk Shin Tae-yong dan Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain dan China, Tegaskan Jay Idzes dkk Harus...

Begini pesan khusus dari Ketua umum PSSI, Erick Thohir, kepada Shin Tae-yong dan para pemain Timnas Indonesia jelang lawan Bahrain dan China, katanya...
Trending
Heboh Dugaan Palsu pada Gelar Doctor HC Raffi Ahmad, Kemendikbudristek Bakal Usut dan Tindak Tegas, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat Maaf Saja Tak Cukup...

Heboh Dugaan Palsu pada Gelar Doctor HC Raffi Ahmad, Kemendikbudristek Bakal Usut dan Tindak Tegas, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat Maaf Saja Tak Cukup...

Ditjen Dikti Kemendikbudristek memastikan bahwa kampus Universal Institute of Professional Management (UIPM), yang beri gelar Doktor HC pada Raffi Ahmad tidak..
Tips Awet Muda Tanpa Skincare Mahal ala dr Zaidul Akbar, Ternyata Cukup Rutin Minum Ramuan Sederhana ini, Dijamin Auto Glowing

Tips Awet Muda Tanpa Skincare Mahal ala dr Zaidul Akbar, Ternyata Cukup Rutin Minum Ramuan Sederhana ini, Dijamin Auto Glowing

Ahli kesehatan sekaligus pendakwah, dr Zaidul Akbar bagikan resep jitu untuk bisa tampil awet muda tanpa skincare. Katanya, cukup rutin minum ramuan ini.
Striker Tajam Ini Akhirnya Bicara Jujur soal Sisi Lain dari Shin Tae-yong, Tak Disangka Disebut Begini ...

Striker Tajam Ini Akhirnya Bicara Jujur soal Sisi Lain dari Shin Tae-yong, Tak Disangka Disebut Begini ...

Shin Tae-yong sangat dipuji-puji oleh banyak suporter timnas Indonesia, rupanya sang pelatih asal Korea Selatan itu punya sisi lain yang tak banyak orang tahu.
Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Dibalik Perceraiannya yang Damai dengan Sarwendah, Ruben Onsu Sembunyikan Hal ini

Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Dibalik Perceraiannya yang Damai dengan Sarwendah, Ruben Onsu Sembunyikan Hal ini

Perceraian antara Ruben Onsu dengan Sarwendah memang berjalan damai tanpa dibumbui oeh drama berkepanjangan. Lantas, apakah sesuatu yang melatarbelakanginya?
Tingkah Betrand Peto Suka Gelendotan ke Sarwendah Dianggap Tak Wajar oleh Peramal ini: Yang Saya Lihat Onyo...

Tingkah Betrand Peto Suka Gelendotan ke Sarwendah Dianggap Tak Wajar oleh Peramal ini: Yang Saya Lihat Onyo...

Peramal kondang Indonesia ini menganggap tingkah laku dari Betrand Peto yang suka gelendotan, peluk, hingga cium ke Sarwendah tak wajar, katanya Onyo itu..
Pesan Khusus Erick Thohir Untuk Shin Tae-yong dan Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain dan China, Tegaskan Jay Idzes dkk Harus...

Pesan Khusus Erick Thohir Untuk Shin Tae-yong dan Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain dan China, Tegaskan Jay Idzes dkk Harus...

Begini pesan khusus dari Ketua umum PSSI, Erick Thohir, kepada Shin Tae-yong dan para pemain Timnas Indonesia jelang lawan Bahrain dan China, katanya...
Terpopuler: Alasan Shin Tae-yong Coret Ramadhan Sananta, hingga Ruben Onsu Beranikan Diri Bilang kalau Sebenarnya Sarwendah...

Terpopuler: Alasan Shin Tae-yong Coret Ramadhan Sananta, hingga Ruben Onsu Beranikan Diri Bilang kalau Sebenarnya Sarwendah...

Kumpulan artikel terpopuler di tvOnenews.com, mulai dari berita Timnas Indonesia, hingga isu selebriti Ruben Onsu dan Sarwendah.
Selengkapnya
Viral