News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pesan Gubernur Isran Noor pada Pengurus DPD Ikal Lemhannas Kaltim yang Dilantik: Berikan Hal-hal Bermanfaat bagi Kaltim dan Indonesia

Gubernur Kaltim Isran Noor menyaksikan pelantikan Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Keluarga Alumni (Ikal) Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia. . .
Selasa, 8 Agustus 2023 - 09:09 WIB
Pelantikan Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Keluarga Alumni (Ikal) Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhannas RI) Provinsi Kalimantan Timur periode 2023-2028
Sumber :
  • Istimewa

tvOnenews.com - Gubernur Kalimantan Timur Isran Noor menyaksikan pelantikan Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Keluarga Alumni (Ikal) Lembaga Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Lemhannas RI) Provinsi Kalimantan Timur periode 2023-2028, yang di nahkodai oleh Sekretaris Daerah Provinsi Kaltim Sri Wahyuni.

Pelantikan dilakukan oleh Ketua Umum DPP Ikal Lemhannas RI Jenderal TNI (Purn) Agum Gumelar di Pendopo Odah Etam, Senin (7/8/2023) malam. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Acara tersebut juga dihadiri Sekjen DPP Ikal Lemhannas Marsdya TNI (Purn) Daryatmo dan Wasekjen I Lucky Ali Moerfiqin, Anggota DPR RI Dapil Kaltim Hetifah Sjaifudian dan Awang Faroek Ishak, Ketua DPRD Hasanuddin Mas’ud, Kajati Hari Setiyono, Danrem 091/ASN Brigjen TNI Yudhi Prasetiyo, serta perwakilan Forkopimda Kaltim dan alumni Lemhannas RI.

Isran Noor secara khusus mengucapkan selamat atas dilantiknya DPD Ikal Lemhannas Kaltim. 

Dia mengatakan sebagai Ketua Dewan Pembina DPD Ikal Lemhannas Kaltim berharap keberadaan organisasi ini bisa memberikan hal-hal yang bermanfaat bagi Kalimantan Timur dan Indonesia.

Kalimantan Timur, lanjutnya, merupakan sebuah representasi dari Indonesia. 

Dengan segala kontribusinya dalam pembangunan,terutama kontribusi kepada negara dari sumber daya alam yang dihasilkan Kaltim, seperti komoditi kayu sejak Indonesia merdeka, kemudian minyak bumi dan gas, lalu batu bara yang menjadi pendapatan negara. 

Bahkan Kaltim berkontribusi dengan menyerahkan wilayahnya untuk dijadikan sebagai Ibu Kota Nusantara (IKN) sebagai ibu kota baru Indonesia, di wilayah Sepaku, Penajam Paser Utara.

"Ini bisa menjadi objek kajian untuk menyusun program kerja bagi pemerintah. Negara ini terlalu besar, kalau tidak dijaga dan dipelihara dalam satu kesatuan, maka bisa bercerai-berai. Ini adalah tanggung jawab Lemhannas dengan alumni-alumninya yang tersebar di seluruh Indonesia termasuk di Kalimantan Timur," katanya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Yang jelas saya bersemangat, bangga dan bahagia sekali atas pelantikan ini. Karena Lemhannas adalah sebuah lembaga yang tidak diragukan lagi kapasitasnya di Negara Kesatuan Republik Indonesia," tambah dia.

Ketua Umum DPP Ikal Lemhannas, Agum Gumelar mengungkapkan bahwa tugas dari Ikal di pusat berpedoman pada satu keyakinan, yaitu yakin bahwa di negeri tercinta ini tidak ada seorang pemimpin yang menginginkan rakyatnya sengsara. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT