News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dalam Sekejap, Habib Bahar bin Smith Masih Punya Rencana Untuk 'Ratakan' Ponpes Al Zaytun: Kami Barisan Paling Depan

Ketika mengetahui MUI akan digugat oleh Panji Gumilang, Habib Bahar bin Smith justru mendukung MUI untuk melawan gugatan dan meminta Ponpes Al Zaytun diratakan
Sabtu, 5 Agustus 2023 - 18:15 WIB
Dalam Sekejap, Habib Bahar bin Smith Masih Punya Rencana Untuk 'Ratakan' Ponpes Al Zaytun
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

tvOnenews.com - Nama dedengkot Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Panji Gumilang kini telah resmi ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan penistaan agama pada (1/8/2023) setelah menjalani pemeriksaan yang cukup panjang.

Panji Gumilang menjadi perhatian masyarakat setelah dinilai menyebarkan ajaran yang dinilai melenceng dari Syariat Islam. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Banyak pihak yang menginginkan Panji Gumilang untuk ditahan, Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri, Brigjen Djuhandani Rahardjo Puro menjelaskan bahwa dedengkot Ponpes Al Zaytun ini tidak ditahan meski ia telah ditetapkan sebagai tersangka.


Habib Bahar bin Smith dan Panji Gumilang. (Kolase tvOnenews)

Hal ini lantaran masih akan dilakukan pemeriksaan lanjutan sebagai tersangka.

Penetapan Panji Gumilang sebagai tersangka ini mendapat respon beragam dari berbagai pihak, terutama Habib Bahar bin Smith.

Habib Bahar bin Smith sendiri sering muncul di publik memberikan pandangannya tegasnya soal Panji Gumilang.

Dalam banyak kesempatan, Habib Bahar bin Smith mengaku geram dengan tindakan Panji Gumilang yang sesat dan menyesatkan umat.

Tak heran jika Habib Bahar bin Smith ingin Panji Gumilang segera mendapat hukuman setimpal atas apa yang telah diperbuat.

Ketika mengetahui MUI akan digugat oleh Panji Gumilang, Habib Bahar justru mendukung MUI untuk melawan gugatan tersebut. 

Selain itu ia juga mengharapkan Ponpes Al Zaytun yang dipimpin oleh Panji Gumilang untuk segera diratakan. 

Seperti apa penjelasan rencana Habib Bahar bin Smith untuk ratakan Ponpes Al Zaytun, simak informasinya berikut ini.

Habib Bahar bin Smith menyatakan mendukung MUI apabila Panji Gumilang menggugatnya. Seperti dilansir dari video pada kanal YouTube Uya Kuya TV, ia pun mengatakan hanya membutuhkan hitungan detik bila ingin meratakan Ponpes Al Zaytun. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Saya sudah bilang, Bahar bin Smith, dukung MUI satu juta persen. MUI jangan pernah mundur ulama-ulama, Habaib-Habaib dukung MUI, untuk membongkar kesesatan-kesehatan Al Zaytun.  Jangan pernah mundur,” ungkap Habib Bahar bin Smith pada kanal YouTube Uya Kuya TV.

“Saya punya murid jutaan kalau saya mau ratain, hitungan detik Bukan sombong, tapi masa saya mau ratain ngomong-ngomong,” sambungnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT