News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Fenomena Warga Arab Ramai-ramai Pilih Ateis Ketimbang Anut Islam, Terungkap Ini Alasannya

Belakangan ini muncul sebuah fenomena tentang agama yang dianut oleh penduduk Arab. Fenomena tersebut ialah naiknya data penganut ateisme di negara tersebut
Selasa, 11 April 2023 - 15:40 WIB
Ilustrasi Bendera Arab
Sumber :
  • Antara

Jakarta, tvOnenews.com - Belakangan ini muncul fenomena tentang agama yang dianut oleh penduduk Arab. Fenomena tersebut ialah naiknya data penganut ateisme di negara tersebut.

Melansir dari VIVA, Timur Tengah dikenal sebagai pusat dan awal berkembangnya ajaran Islam. Berdasarkan data Pew Research Center pada 2015, 317 juta umat Muslim atau setara 93 persen penduduk tinggal disana.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Setelah munculnya fakta tentang angka penganut ateisme di Arab Saudi meningkat, hal itu cukup mengejutkan banyak orang.

Berdasarkan survey BBC Internasional pada 2019, peningkatan penduduk ateisme yang dari 2013 hanya 8 persen menjadi 13 persen di tahun selanjutnya.

Dalam riset Iranian's Attitude Toward Religion pada 2020 lalu, sebanyak 47 persen dari 40.000 mengaku telah menjadi ateis.

Di Turki yang diketahui menjadi negara dengan penduduk muslim banyak pun mencatat adanya peningkatan jumlah ateis dalam 10 tahun terakhir.

Berdasarkan survei Konda pada 2019 lalu, penduduk Turki yang mengaku menganut Islam turun dari 55 persen menjadi 51 persen.

Mesir juga melakukan survey yang sama dan mendapatkan hasil serupa dengan peningkatan jumlah ateisme.

Melansir dari Deutsche Welle, Universitas Al-Azhar Kairo pada 2014 lalu menunjukkan 10,7 juta dari 87 juta penduduk Mesir mengaku sebagai ateis.

Hal tersebut juga terjadi di Arab Saudi dimana dalam Laporan Saudi Arabia 2021 International Religious Freedom Report, terdapat 224.00 orang memilih untuk ateis atau agnostik.

Atas hal itu, publik dibuat penasaran dengan apa alasan dari peningkatan jumlah ateis itu.

Melansir dari Men Without God: The Rise of Atheism in Saudi Arabia yang ditulis oleh Hannah Wallace, penganutan tersebut tak lepas dari sikap politik pemerintah setempat yang memanfaatkan agama.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Penduduk yang berpikiran kritis akhirnya menolak untuk politisasi dan memilih menjadi seorang ateis. Namun selain itu, ada pula aturan ketat agama islam yang diterapkan seperti melarang minum-minuman keras dan lainnya.

Hal itu membuat beberapa penduduk merasa gusar dan memilih untuk menjadi seorang ateis. (ree)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Kata Aa Gym soal Islamophobia Jadi Kekhawatiran Pembangunan Islamic Centre Indonesia di Melbourne Australia

Kata Aa Gym soal Islamophobia Jadi Kekhawatiran Pembangunan Islamic Centre Indonesia di Melbourne Australia

KH Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym memberikan pandangan soal peningkatan Islamophobia sebagai kekhawatiran pembangunan Islamic Centre di Melbourne, Australia.
Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan secara dramatis atas Medan Falcons.
Pramugari Florencia Lolitha Jadi Awak Kabin Pesawat ATR 42-500, Netizen Berharap Segera Pulang: Semoga Baik-baik Saja

Pramugari Florencia Lolitha Jadi Awak Kabin Pesawat ATR 42-500, Netizen Berharap Segera Pulang: Semoga Baik-baik Saja

Seorang pramugari bernama Florencia Lolita disebut menjadi awak kabin yang bertugas di Pesawat ATR 42-500 yang mengalami kecelakaan di Maros, Sulawesi Selatan
Alhamdulillah, Al Nassr Sukses Akhiri Tren Negatif di Awal Tahun 2026 usai Tekuk Al Shabab dengan 3 Gol

Alhamdulillah, Al Nassr Sukses Akhiri Tren Negatif di Awal Tahun 2026 usai Tekuk Al Shabab dengan 3 Gol

Pertandingan antara Al Nassr vs Al Shabab diwarnai oleh gol-gol cepat, dua gol bunuh diri, hingga kartu merah yang menguras emosi penonton.

Trending

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 Putri: Jakarta Electric PLN Menang Dramatis dari Medan Falcons

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan secara dramatis atas Medan Falcons.
Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 Putri: Gresik Phonska Kuasai Puncak, Jakarta Livin Mandiri Babak Belur Jadi Juru Kunci

Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Pilot Masih Memegang Kendali saat Tabrak Gunung, KNKT Ungkap Analisis Awal Tragedi Pesawat ATR 42-500 di Sulsel

Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan penjelasan teknis terkait hancurnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
4 Calon Naturalisasi yang Berpotensi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia untuk FIFA Series: Berlabel Premier League hingga Eks Bintang Brasil

4 Calon Naturalisasi yang Berpotensi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia untuk FIFA Series: Berlabel Premier League hingga Eks Bintang Brasil

Timnas Indonesia berpeluang diperkuat empat pemain naturalisasi di FIFA Series 2026, termasuk pemain Premier League dan eks bintang Brasil junior.
Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Impian Terbesar Rylan Henry Pribadi Sebelum Meninggal, Sang Ayah: Dia Bahkan Membujuk Kami

Ayah Rylan Henry Pribadi, Reza Pribadi mengungkapkan imoian terbesar mendiang putranya sebelum meninggal dunia.
Media Belanda Bingung usai Pemain Timnas Indonesia Miliano Jonathans Debut Bersama Excelsior

Media Belanda Bingung usai Pemain Timnas Indonesia Miliano Jonathans Debut Bersama Excelsior

Media Belanda mengindikasikan rasa bingung setelah Miliano Jonathans melakoni debutnya di Excelsior. Sang pemain Timnas Indonesia tampil pada laga kontra Telstar.
Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Allegri Sudah Bersuara, Minta AC Milan Serius Bajak Bintang Juventus di Bursa Transfer Januari

Massimiliano Allegri jadi pusat perhatian dalam dinamika bursa transfer AC Milan. Sang pelatih terlihat semakin tegas dalam menentukan arah perekrutan pemain.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT