News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bukan Sekadar Estetika: 6 Manfaat Tinggal di Rumah dengan View yang Memukau!

Homespot menjadi platform yang menghubungkan pembeli dan penjual yang membutuhkan layanan informasi terkait properti, termasuk rumah dengan pemandangan indah.
Kamis, 24 Oktober 2024 - 21:14 WIB
Ilustrasi - Rumah dengan pemandangan indah.
Sumber :
  • Ist

Jakarta, tvOnenews.com - Mencari rumah bukan hanya mempertimbangkan luas tanah dan bangunan, atau desain rumah saja. Lingkungan dan pemandangan sekitar juga perlu masuk dalam kriteria.

Dibandingkan pemandangan rumah orang lain, kabel listrik yang menjuntai, kita pasti lebih berharap buka pintu rumah atau jendela bisa melihat taman yang hijau atau bahkan pemandangan gunung meskipun terlihat kecil.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Rumah dengan pemandangan indah bukan hanya sedap dipandang mata, tetapi juga menciptakan energi positif dalam kehidupan sehari-hari.

Bikin rasa lelah hingga stress pun hilang seketika sehingga menjaga kesehatan mental.Sebaliknya, rumah tanpa pemandangan menarik bisa membuat penghuni merasa tidak betah dan cepat jenuh. 

Meskipun mendapatkan rumah dengan pemandangan indah tidak mudah, tapi percayalah selalu ada jalan. Rumah jenis ini patut diperjuangkan karena banyak keuntungan yang bisa kamu dapatkan dan rasakan langsung di masa sekarang maupun depan. 

1. Memberi Rasa Tenang dan Rileks

Pemandangan yang menawan bisa jadi tempat pelarian dari rutinitas yang bikin lelah. Bayangkan pulang ke rumah dan disambut pemandangan alam yang menenangkan. Rasanya, pikiran jauh lebih rileks.

2. Udara Lebih Segar dan Minim Polusi

Ilustrasi - Rumah dengan pemandangan indah dan kolam renang.
Ilustrasi - Rumah dengan pemandangan indah dan kolam renang.
Sumber :
  • Ist

 

Rumah yang dikelilingi oleh alam biasanya punya udara yang lebih bersih. Dengan menghirup udara segar setiap hari, kesehatan bisa terjaga dengan baik. Jadi, rumah dengan pemandangan hijau bukan cuma indah dilihat, tapi juga bikin tubuh tetap fit.

3. Meningkatkan Produktivitas dan Kreativitas

Lingkungan yang nyaman dan mendukung bisa menjadi pemicu utama munculnya kreativitas. Bekerja atau belajar di rumah yang menawarkan pemandangan indah, seperti hamparan hijau atau pemandangan air, bisa memberikan dorongan semangat. Suasana yang menenangkan dan menyegarkan ini membantu otak lebih rileks, sehingga ide-ide segar dan kreatif lebih mudah muncul. 

4. Investasi yang Menguntungkan

Ilustrasi - Rumah dengan pemandangan indah dan cantik.
Ilustrasi - Rumah dengan pemandangan indah dan cantik.
Sumber :
  • Ist

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

 

Rumah dengan pemandangan menawan umumnya lebih diminati daripada rumah biasa. Ini berarti nilainya bisa meningkat seiring waktu, jadi dapat dikatakan ini adalah investasi yang menguntungkan. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Rencana AS untuk keluar dari IRENA disebut tidak akan memengaruhi komitmen organisasi dalam mendorong transisi energi di kawasan Asia Tenggara dan negara berkembang lain.
Nostalgia Persija-Persib: 5 Gol Paling Ikonik di Derby Macan Kemayoran vs Maung Bandung yang Tak Lekang Waktu

Nostalgia Persija-Persib: 5 Gol Paling Ikonik di Derby Macan Kemayoran vs Maung Bandung yang Tak Lekang Waktu

Lebih dari sekadar penentu kemenangan, gol-gol tersebut adalah simbol kehormatan dan rekam jejak sejarah bagi kedua klub. Berikut lima gol paling legendaris yang akan selalu dikenang hingga kini.

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT