News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

SMA Negeri 1 di Bangil Pasuruan Diganti jadi Taruna Madani, Sebagian Masyarakat Protes

SMAN 1 Bangil akan menjadi SMA Taruna Madani yang berbasis boarding school itu nantinya juga berkolaborasi dengan Pondok Pesantren Dalwa Pasuruan dan TNI AL
Jumat, 31 Desember 2021 - 09:17 WIB
SMAN 1 Bangil, Pasuruan, Jatim
Sumber :
  • Yogie Anggara

Pasuruan, Jawa Timur - Kebijakan Pemprov Jatim yang memutuskan  mentransformasi SMAN 1 Bangil Kabupaten Pasuruan Jawa Timur menjadi SMA Taruna Madani memunculkan pro dan kontra di tengah masyarakat setempat. 

Suara penolakan pun sejumlah pihak termasuk para alumni SMAN 1 Bangil dituangkan pula dalam aksi penandatanganan petisi di change.org.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Petisi berjudul "KEMBALIKAN SMA NEGERI 1 BANGIL KAMI !!!!" yang dibuat oleh akun Aliansi Alumni SMANBA bahkan telah mendapat dukungan sebanyak 3.079 tanda tangan.

Pada keterangan yang menyertai petisi ini disebutkan bahwa saat ini berdasarkan aturan Permendikbud Nomor 01 Tahun 2021 SMAN 1 Bangil harus memprioritaskan penerimaan siswa dari Kecamatan Bangil sendiri.

Dengan diubahnya SMAN 1 Bangil menjadi SMA Taruna Madani, maka sekolah bisa menerima siswa-siswa baru dari luar daerah. Tak hanya itu, biaya sekolah juga bakal makin mahal.

"Terus ke mana kami warga Bangil dan sekitarnya bersekolah? Karena SMA negeri lainnya masih memberlakukan PPDB zonasi, apakah kami dipaksa harus sekolah di luar SMA negeri?" demikian tertulis dalam petisi tersebut.

Salah seorang alumni SMANBA, Shiva, pada tvonenews.com mengatakan, SMAN 1 Bangil adalah sejarah perjalanan 41 tahun masyarakat Bangil dan sekitarnya yang tidak dapat digantikan.

"Kami menuntut keterbukaan informasi publik karena selama ini program tersebut tidak ada urgensinya buat masyarakat," ujarnya.

Meski demikian, Shiva mengatakan dirinya bersama jaringan Alumni SMANBA tidak menolak keberadaan SMA Taruna Madani dengan catatan keberadaannya tidak menggantikan SMAN 1 Bangil.

Terpisah, Kepala Sekolah SMAN Bangil, Imron dalam sebuah diskusi terkait pro-kontra SMA Taruna Madani menyatakan jika informasi yang diterima oleh sejumlah pihak masih sepotong dan dari mulut ke mulut. Menurutnya, keberadaan SMA Taruna Madani justru memberikan kemajuan bagi dunia pendidikan di Kabupaten Pasuruan. 

Mengenai keberadaan SMAN Bangil, dirinya memastikan akan tetap ada dan tidak tergantikan. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Saya siap mundur jika selama tiga tahun paska MoU ini justru (citra pendidikan) kita tambah jelek. Saya siap mundur," tegasnya. 

Untuk diketahui, Pendirian SMA Taruna Madani di Bangil telah ditandatangani Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa pada Selasa (23/12/2021).

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT