News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Telkom Ajak UMKM Naik Level melalui Packaging Festival 2023

Rumah BUMN Telkom selenggarakan Packaging Festival 2023 yang diikuti oleh lebih dari 200 UMKM.
Rabu, 23 Agustus 2023 - 14:04 WIB
Kusmiati, pemiliki usaha Aneka Keripik Pisang “Kurnia” yang merupakan salah satu UMKM di Rumah BUMN Mempawah Kalimantan Barat yang telah melakukan upgrade packaging di bawah binaan Telkom.
Sumber :
  • Istimewa

tvOnenews.com – Sejalan dengan agenda pemerintah dalam menciptakan UMKM berdaya saing global, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui Rumah BUMN Telkom mengajak para pelaku UMKM di Indonesia untuk meningkatkan kualitas bisnisnya melalui Program Packaging Festival (PackFest) 2023 beberapa waktu lalu. 

SGM Community Development Center Telkom Hery Susanto menyampaikan, “Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk upaya Telkom dalam mendorong UMKM agar memiliki value dalam pengelolaan produk melalui kemasan. Sehingga ketika kemasan produk memiliki nilai standar lebih, akan meningkatkan potensi pemasaran dan nilai jual. Penting bagi sebuah usaha untuk dapat mengikuti perkembangan trend saat ini karena produk yang viral selalu memiliki kemasan yang menarik sebagai identitas usaha.”

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Program ini merupakan sebuah inovasi untuk meningkatkan kualitas produk UMKM di Indonesia dengan cara memberikan subsidi upgrading kemasan produk bisnis dengan tujuan agar para UMKM dapat menciptakan kemasan berkualitas yang dilengkapi desain unik dan dapat menjadi media promosi tersendiri. Selain itu, program ini juga sejalan dengan Sustainable Development Goals (SDGs) poin 1 pengentasan kemiskinan dan poin 8 yang memastikan mata pencaharian dan pertumbuhan ekonomi.

Packaging Festival 2023 diikuti oleh 38 Rumah BUMN, dengan 5 Rumah BUMN dengan peserta UMKM terbanyak berasal dari Rumah BUMN Palu, Rumah BUMN Malang, Rumah BUMN Lubuk Pakam, dan Rumah BUMN Parepare, serta Rumah BUMN Tarakan. Adapun banyaknya UMKM yang terlibat adalah lebih dari 200 UMKM dengan jumlah permintaan upgrading kemasan sebanyak 198.500 lembar kemasan.

Sampai bulan Agustus 2023, sebanyak 29.000 kemasan sudah berhasil masuk ke proses percetakan dan jumlah sisanya masih dalam proses desain. Adapun bahan yang digunakan dalam kegiatan Packfest 2023 ini adalah nonziplock paper metal dan ziplock super alumunium dengan jenis kemasan full printing yang terdiri dari 4 jenis ukuran kemasan, yakni 13 cm x 20 cm, 14 cm x 24 cm, 16 cm x 25 cm, dan 18 cm x 29 cm.

Diharapkan melalui kegiatan ini dapat mendorong terwujudnya UMKM yang kreatif dan berdaya saing global. Rumah BUMN Telkom juga akan terus berinovasi dengan menjalankan tanggung jawabnya dalam meningkatkan kualitas UMKM di Indonesia melalui program Packaging Festival.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT