Wakil Ketua Umum PB Akuatik Indonesia, Harlin E Rahardjo.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Ilham Giovani Pratama

PB Akuatik Indonesia Undang Instruktur World Aquatics dari Jerman dalam Acara Learn to Swim by DOSB demi Penggalakkan Keamanan Renang

Jumat, 8 November 2024 - 13:00 WIB

"Kita melihat bahwa selain mother of sport yang itu seperti gimnastik atau atletik penting juga adalah renang, kenapa ketiga olahraga ini penting untuk anak-anak memulainya karena ini akan membangun raganya mereka lebih lentur, lebih fleksibel sehingga di kemudian hari mereka misalnya mau masuk ke cabang olahraga lainnya," lanjutnya.

Rencananya Learn to Swim by DOSB akan berlangsung di dua kota di Indonesia, yakni Bandung dan Bali. 

Acara yang berlangsung di Bandung rencananya bergulir pada 10 hingga 19 November 2024 di Ruang Meeting Hotel Nalendra Cihampelas dan Kolam Renang ITB Saraga. 

Sedangkan di Bali berlangsung 22 November hingga 1 Desember 2024 di Kolam Renang Darmapala. 

Rinciannya, pelaksanaan sekitar 10 hari itu bakal terdiri dari kuraus dan selama empat hari terakhir merupakan latihan praktek mengajarkan renang kepada murid anak-anak sekolah sebanyak 30 siswa dan 30 murid dewasa.

Adapun materi pada pelatihan Learn to Swim By DOSB mencakup keselamatan air dan perlindungan, pengenalan air, membuat rangkaian latihan untuk belajar berenang, memahami empat ranah pembelajaran untuk anak-anak, membuat rencana pelajaran serta tinjauan individu dan kelompok terhadap pembelajaran.

(igp)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:05
03:21
01:02
02:18
02:08
06:37
Viral