Ustaz Abdul Somad membagikan rincian urutan dan aturan waktu pelaksanaan shalat hajat dan tahajud.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official & Envato Elements

Shalat Hajat atau Tahajud, Mana yang Didahulukan? Begini Rincian Urutan dan Aturan Tepatnya Kata Ustaz Abdul Somad

Kamis, 12 September 2024 - 01:32 WIB

"Diibaratkan jika punya hajat kepada orang yang berkedudukan tinggi seperti bupati atau gubernur, tentu tidak langsung menampakkan hajat. Tunjukkan dulu oleh-oleh," jelasnya.

Ia berpendapat bahwa, shalat hajat cukup diamalkan dua rarkaat setelah tahajud.

"Maka, ketika meminta hajat kepada Allah SWT juga demikian. Shalat tahajud dulu, kemudian shalat hajat 2 rakaat," tuturnyya.

Meski begitu, penceramah asal Sumatera itu mengimbau agar umat Muslim tidak salah dalam menguruti shalat sunnah malam.

Ustaz Abdul Somad menegaskan shalat Witir harus dikerjakan setelah Isya sebagai waktu terbaik.

"Jangan Witir lagi! Kalian harus sudah Witir saat Isya di masjid dan tidak boleh dua kali witir dalam semalam," tutupnya.

Wallahu A'lam Bishawab.

(hap)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:05
03:21
01:02
02:18
02:08
06:37
Viral