Sumber :
- dok.ilustrasi freepik
Mulai Hari Ini Setiap Shalat Coba Baca 2 Surah yang Dianjurkan Ustaz Adi Hidayat, Katanya Bisa Datangkan Rezeki dan Lebih Cepat Mengabulkan Doa
Senin, 2 September 2024 - 14:38 WIB
Tangkapan layar YouTube
Dalam ceramahnya, Ustaz Adi Hidayat memberikan penjelasan, terdapat pilihan surah pada shalat dhuha yang dapat disesuaikan dengan harapannya.
Bacaan shalat dhuha sama seperti bacaan shalat lainnya. Namun, pemilihan surah setelah Al Fatihah dapat disesuaikan dengan hajatnya.
Surah dapat menjadi pilihan disarankan untuk dibacakan ketika shalat dhuha, pertama Surat Al A’raf ayat 96.
Sementara untuk pemilihan membaca surah Al A’raf ketika melaksanakan shalat dhuha. Maka harapannya, dapat membuka pintu rezeki di langit dan bumi akan cepat memperoleh rezeki.