Ustaz Adi Hidayat Jelaskan doa qunut subuh.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Kok Inisiatif Baca Doa Qunut Padahal Imam Tidak Lakukan Qunut, Memang Boleh? Ustaz Adi Hidayat Ungkap yang Benar…

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 23:19 WIB

Dalam satu kajiannya, Ustaz Adi Hidayat menjelaskan perbedaan doa qunut pada shalat subuh. 

Seperti apa penjelasan Ustaz Adi Hidayat mengenai hal tersebut? Simak informasinya berikut ini.

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa imam-imam terdahulu juga tidak mempermasalahkan perbedaan paham yang memakai qunut maupun tidak. 

Bahkan ia menegaskan bagi yang tidak membaca qunut, untuk tidak menghukumi bacaan qunut, hal ini termasuk bid'ah.

"Mau qunut, ini dalilnya. Mau tidak qunut, ini dalilnya. Tidak salah, yang salah yang tidak shalat subuh," ungkap Ustaz Adi Hidayat.


Ustaz Adi Hidayat. (Ist)

Lantas, bagaimana bila ketika shalat berjamaah imam tidak qunut, apakah boleh makmum inisiatif membaca qunut karena terbiasa mengamalkannya? 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
11:12
01:42
08:26
02:22
03:19
05:01
Viral