Sebanyak 21 Jemaah Haji Indonesia Gelombang I Masih Dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi.
Sumber :
  • dok.put/MCH 2024

Sebanyak 21 Jemaah Haji Indonesia Gelombang I Masih Dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi

Minggu, 2 Juni 2024 - 09:22 WIB


“Yang rawat jalan banyak hipertensi diabetes melitus dan penyakit jantung,” ujar Kepala KKHI Madinah, Dr Karmijono saat ditemui tim media center haji di KKHI Madinah, Rabu (29/5/2024).

Sebelumnya, dikabarkan Dr Karmijono kalau hanya tiga jemaah haji sedang menjalani perawatan di KKHI Madinah, namun yang dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi ada 39 jemaah.

Sehubungan, dengan penyakiy yang dialami jemaha haji indonesia karena adanya pergeseran pola hidup setelah tahun 1980.

“Karena pergeseran pola hidup. Sebelum tahun 80 makanan cenderung sehat, biasanya masak, namun setelah tahun 80 dibombardir fast food,” ujar Dr Karmijono.

“Dulu, di 89 baru menderita jantung, sekarang 45 ke atas sudah ada yang jantung. Bahkan kenyataannya banyak kasus usia lebih muda seperti 40 bahkan 36 tahun ada yang sudah stroke” lanjutnya. (put/klw)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral