Sayuran hijau memicu asam urat?.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Konsumsi Sayuran Hijau Sebabkan Asam Urat, Mitos atau Fakta? dr Melisa Aziz Ungkap Hal Mengejutkan, Sebenarnya...

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 15:32 WIB

“Sebenarnnya sayuran dan kacang-kacangan tidak akan menaikkan asam urat. Justru daging merah, jeroan,” ujar dr Melisa Aziz, Sp. JP dikutip dari Hidup Sehat tvOne.

Maka dari itu, praktisi kesehatan tersebut menganjurkan agar mengonsumsi makanan yang kaya akan serat seperti sayur-sayuran dan buah-buahan agar terhindar dari asam urat.

Sayuran Bayam (Source: Unsplash)

“Kita bisa pilih makanan-makanan lebih banyak menggunakan sayuran, buah-buahan. Mengurangi asupan daging merah, jeroan dan makanan laut selain ikan. Ikan baik untuk hindari asam urat,” jelasnya.

Meski demikian, seseorang khususnya penderita asam urat tidak sepenuhnya dilarang mengonsumsi makanan tersebut.

Mereka masih bisa mengonsumsi jenis makanan itu apabila terlebih dahulu berkonsultasi ke dokter dan dikontrol dengan baik.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
11:12
01:42
08:26
02:22
03:19
05:01
Viral