Ekstraksi LPG Bisa Menjadi Solusi Bagi Menteri Bahlil Untuk Kurangi Impor, Nilainya Mencapai Rp64 Triliun per Tahun.
Sumber :
  • Antara Foto

Ekstraksi LPG Bisa Menjadi Solusi Bagi Menteri Bahlil Untuk Kurangi Impor, Nilainya Mencapai Rp64 Triliun per Tahun

Minggu, 25 Agustus 2024 - 21:09 WIB

Lapangan-lapangan tersebut biasanya mengandung gas alam yang dapat diekstraksi menjadi propana dan butana, komponen utama LPG. Pengembangan lebih lanjut terhadap lapangan ini penting untuk mengurangi ketergantungan Indonesia pada impor LPG, terutama karena kebutuhan domestik terus meningkat.

“SKK Migas perlu mendata lapangan-lapangan itu dan bekerja sama dengan Ditjen Migas untuk menawarkan kepada investor potensi membangun kilang LPG dengan mengekstraksi gas alam menjadi LPG,” pungkasnya.

Sebelumnya, Menteri ESDM Bahlil Lahadalia mengaku, , pengembangan hilirisasi LPG untuk bisa menekan laju angka impor gas minyak cair itu, menjadi salah satu pekerjaan rumah yang diamanahkan oleh Presiden Joko Widodo dan presiden terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto. (hsb)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral