CEO Microsoft Satya Nadella sangat antusias berinvestasi di Indonesia.
Sumber :
  • Antara

CEO Microsoft Satya Nadella akan Rekrut 84 Ribu Orang untuk Proyek AI di Indonesia, Investasi Rp27,6 Triliun sampai Disanjung Menteri Luhut

Selasa, 30 April 2024 - 17:49 WIB

Tak hanya itu, kolaborasi bisnis Microsoft kali ini disebut sebagai investasi tunggal terbesar dalam 29 tahun sejarah Microsoft di Indonesia.

Dari sisi pemerintah, proyek ini utamanya akan berfokus mencapai visi Indonesia Emas 2045 untuk ambil peran dalam kekuatan ekonomi global.

Investasi infrastruktur digital ini adalah kelanjutan dari inisiatif Berdayakan Indonesia yang Microsoft umumkan pada Februari 2021, yang bertujuan mempercepat pertumbuhan ekonomi inklusif.

Termasuk di dalam inisiatif tersebut yaitu rencana untuk mendirikan wilayah pusat data atau data center pertama perusahaan di Indonesia.

“Data center kami akan segera hadir di Indonesia. Itu artinya kita akan memiliki infrastruktur inferensi pelatihan kelas dunia, baik itu Nvidia, AMD, atau chip Maya milik Microsoft.”

“Semuanya akan menjadi bagian dari infrastruktur data center, yang memungkinkan setiap pengembang untuk dapat melatih model mereka untuk melakukan inferensi terbaik dari model mereka melalui semua infrastruktur,” Kata Satya Nadella.

Investasi yang diumumkan hari ini akan memungkinkan Microsoft untuk memenuhi permintaan terhadap layanan komputasi awan (cloud computing services) di Indonesia yang terus meningkat.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral