Sumber :
- tvOnenews - Nuryanto
Sosok Nabila Abdat, Penerus Yayasan An Nur Peninggalan Syaikh Saleh Ubayd Abdat Pendiri Al Irsyad dari Al Ghurfah Yaman
Pendidikan agama dinilai sebagai pondasi awal bagi anak-anak untuk mencapai cita-citanya. Hal ini yang terus diperjuangkan dan dikembangkan oleh Nabila Abdat yang saat ini sebagai Ketua Yayasan An Nur Abdat.
Senin, 26 Juni 2023 - 21:44 WIB
Di Jakarta, kini salah satu peninggalannya adalah Yayasan An Nur yang melingkupi Masjid An Nur dan SMP An Nur di Petamburan Jakarta.(nur/chm)