Aktivitas Perjusahad di Lereng Gunung Argopuro.
Sumber :
  • m syahwan

Bangun Kemandirian Siswa, SDIT Kota Probolinggo Gelar Perjusahad di Lereng Gunung Argopuro

Sabtu, 23 Desember 2023 - 12:51 WIB

"Saat ini kemandirian siswa sangat diperlukan, dalam membentuk karakter anak sejak usia dini. Untuk menjadikan anak yang soleh dan patuh pada orang tua, guru dan bermanfaat di masyarakat nanti," tandasnya.

Sementara itu, Sabrina salah satu siswi kelas VI/B menyampaikan, bahwa kegiatan perkemahan yang digelar sekolahannya bisa menambah pengalaman positif.

"Banyak pengalaman yang didapat, seperti bisa masak dan makan bersama, bermalam di alam terbuka, berbagi cerita dengan teman. Tapi yang lebih penting mendapatkan ilmu yang berguna dan bermanfaat dari ustadzah serta ustad di lokasi perkemahan," ucapnya.

Selanjutnya agenda perkemahan serupa akan kembali digelar pada tahun depan, sebagai pembetukan karakter siswa yang berkelanjutan. (msn/far)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:05
03:21
01:02
02:18
02:08
06:37
Viral