Sumber :
- tvOne - edy cahyono
Peduli Kemanusiaan, Pemerintah Kota Batu Buka Posko Bantuan untuk Palestina
Bantuan untuk meringankan beban penderitaan Palestina, hingga saat ini terus mengalir.
Rabu, 15 November 2023 - 18:36 WIB
Aries berharap, donasi yang diberikan mampu menjadi sinar harapan bagi saudara-saudara di Palestina yang mengalami kesulitan akibat konflik.
"Ya harapan kami adalah bisa membantu semaksimal mungkin bagi warga Palestina yang sangat membutuhkan bantuan yang tentunya akan meringankan kondisi yang mereka hadapi. Dan juga memberikan ruang bagi warga kota Batu yang ingin ikut memberikan bantuan sehingga dapat terkumpul secara resmi," tandasnya.
Sebagai informasi, posko tersebut akan ditutup pada Sabtu (18/11) pukul 12.00 WIB mendatang. Kemudian donasi akan dikirimkan pada Senin (20/11), menuju Komando Armada II Surabaya sebagai pusat Posko Donasi. (eco/gol)