Spektakuler! Ribuan Orang Flashmob Menari Jaran Kepang Massal di Simpang Lima Semarang.
Sumber :
  • Teguh Joko Sutrisno/tvOne

Spektakuler! Ribuan Orang Flashmob Menari Jaran Kepang di Simpang Lima Semarang

Minggu, 14 Agustus 2022 - 10:24 WIB

Para seniman yang tampil di acara tersebut mengaku agak kaget dengan sambutan warga yang spontan ikut menari.

"Kita kan seniman kelas desa ya. Biasanya kalau tampil paling yang nonton ratusan orang. Lha ini kalau lima ribu orang lebih lah. Deg-degan juga, tapi terus terang senang, bangga, sambutan untuk kesenian tradisional ternyata bagus begini," kata Marsudi, seniman Jaranan asal Temanggung.

Yang cukup menyedot perhatian adalah hadirnya istri Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Atiqoh, yang ikut menari di tengah ribuan orang.

Sementara Ganjar tidak ikut hadir karena ada acara dengan Presiden Jokowi di Jakarta. Tapi, Ganjar tetap menyapa secara virtual.

"Pernah nari waktu masih SD dulu. Ini pertama ya kalau Jaranan. Banyak nyontek depan belakang. Ini antusiasmenya mengagumkan," ungkapnya.

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyampaikan permohonan maaf pada seniman dan seluruh masyarakat di tempat itu.

Sebab, ia yang seharusnya hadir terpaksa menyapa masyarakat lewat daring karena sedang mengikuti acara bersama Presiden Joko Widodo di Jakarta.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral