Sumber :
- Tim tvOne - Ronaldo Bramantyo
Pakai Aplikasi M-Paspor, Membuat Paspor Jadi Mudah dan Cepat
Membuat atau memperpanjang paspor kini semakin mudah, bisa mengaksesnya melalui aplikasi Mobile Paspor atau M-Paspor, pengganti aplikasi antrian paspor online.
Kamis, 23 Juni 2022 - 13:19 WIB
Meski demikian pemohon paspor yang memilih cara walk in (sistem manual) dengan datang ke Kantor Imigrasi tetap dilayani oleh petugas imigrasi akan tetapi pemohon harus rela mengantri untuk mendapatkan paspor.
“Jadi untuk pemohon yang terkendala menggunakan teknologi, kantor imigrasi tetap melayani dengan jalur walk in, hanya saja jalur walk in ini kalah sama M-Paspor dalam hal kepastian waktu. Jadi pakai M-paspor pemohon tinggal pilih hari apa pasti terlayani,” pungkasnya (Rbo/Buz)