Longsor di Tasikmalaya.
Sumber :
  • Deden Ahdani/tvOne

Tebing Setinggi 30 Meter Longsor, Tutup Akses Jalan Penghubung Dua Kecamatan di Tasikmalaya

Minggu, 25 September 2022 - 12:32 WIB

Namun, warga diimbau untuk tidak melintas ke jalan yang tertutup longsor karena dikhawatirkan ada longsor susulan.

"Mengimbau kepada masyarakat untuk sementara ini agar jangan dulu melintas ke jalan daerah tersebut karena dikhawatirkan ada longsor susulan. Dari kejadian ini tidak ada korban jiwa atau materil karena lokasi ke pemukiman warga cukup jauh," ucapnya.

Hingga Minggu (25/9/2022) siang, material longsor masih menutup akses jalan.

Berdasarkan pantauan di lokasi, warga bersama petugas BPBD Kabupaten Tasikmalaya, TNI dan Polri gotong-royong membersihkan material longsor agar jalan bisa segera dilalui.

Perangkat Desa Pamijahan, Ansori, mengatakan bencana ini merupakan longsor susulan.

Pada Kamis (22/9/2022) lalu, di lokasi yang sama juga terjadi longsor dengan intensitas kecil.

Kemudian, hari ini longsor terjadi meluas karena diguyur hujan semalaman.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral