Sumber :
- PSSI
Timur Kapadze Sebut Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Punya Satu Masalah Utama, Apa Itu?
Timur Kapadze berbicara soal pemain naturalisasi ketika ditanya soal kemungkinan latih Timnas Indonesia
Sabtu, 22 November 2025 - 08:15 WIB
“Pada masa itu, kami mencoba menggunakan empat hingga lima pemain naturalisasi dari Rusia, tapi hasilnya kurang memuaskan,” ucapnya.
“Yang terpenting adalah kesediaan mereka untuk memperjuangkan bendera Indonesia. Itu faktor utama yang harus dipertimbangkan,” tambahnya.
Nama Kapadze kini semakin sering diperbincangkan di Indonesia, terutama setelah ia dikaitkan dengan posisi pelatih baru Timnas.
Kehadirannya di Tanah Air pun membuat spekulasi semakin liar. Namun ia menegaskan bahwa kedatangannya kali ini bukan untuk wawancara dengan PSSI, melainkan sebagai duta pariwisata Indonesia di Uzbekistan.
(aes)