Sumber :
- tvOnenews.com/Julio Trisaputra
Negara Ranking FIFA 35 Dunia Tantang Timnas Indonesia Uji Coba, Pasukan Patrick Kluivert Bersedia?
Negara ranking FIFA 35 dunia, yakni Rusia berencana menantang Timnas Indonesia melakukan uji coba.
Senin, 21 April 2025 - 13:12 WIB
Di sisi lain, Rusia tidak memiliki agenda di kompetisi resmi internasional karena masih dilarang FIFA imbas serangan ke Ukraina sejak beberapa tahun lalu.
Namun, Rusia masih diizinkan menjalankan pertandingan persahabatan. Negara asal Eropa itu bukanlah tim ecek-ecek.
Sesuai update ranking FIFA terbaru per 3 April 2025, Timnas Rusia menempati ke-35 dunia, berbeda jauh dengan Timnas Indonesia di posisi ke-123.
(yus)