Article Article
Kesebelasan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Julio Trisaputra

Media China Terkaget-kaget Tahu Nilai Skuad Timnas Indonesia usai Diperkuat Ole Romeny: Garuda Gila, Total Harganya di Atas…

Media China, Sohu buka suara setelah tahu nilai skuad Timnas Indonesia usai diperkuat Ole Romeny yang angkanya sangat fantastis.
Selasa, 11 Februari 2025 - 13:58 WIB
Editor :

Sebelum Ole Romeny, Timnas Indonesia juga sukses mendatangkan Kevin Diks yang dibanderol 4,5 juta euro dan Mees Hilgers berharga 9 juta euro.

Menurut Sohu, nilai skuad Garuda saat ini memiliki total 60 juta euro atau Rp1 triliun lebih.

Namunperlus dicatat, pada faktanya Transfermarkt belum merilis nilai skuad terbaru Timnas Indonesia setelah kedatangan Ole Romeny.

Skuad Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Skuad Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sumber :
  • PSSI

 

“Timnas Sepakbola Pria Indonesia Gila dalam Datangkan Pemain, Total Nilainya di Atas 60 Juta Euro, Timnas Sepakbola China Perlu Waspada,” tulis Sohu dalam artikelnya.

“Bergabungnya kedua pemain ini (Kevin dan Mees) telah membawa lompatan kualitatif dalam kekuatan keseluruhan tim sepak bola putra Indonesia. Menurut statistik, setelah gelombang perekrutan ini, total nilai tim sepak bola putra Indonesia telah melampaui 60 juta euro,” imbuhnya.

Berita Terkait

1
2
3 4 Selanjutnya

Topik Terkait

Saksikan Juga

58:30
03:39
00:52
02:02
01:23
00:57

Viral