Awalnya Tolak Mentah-mentah Timnas Indonesia, Kini Berbalik jadi Memohon Ingin Gabung dengan Skuad Garuda karena….
Sumber :
  • PSSI

Awalnya Tolak Mentah-mentah Timnas Indonesia, Lama-lama Follow Instagram Erick Thohir, Kini Kabarnya…

Selasa, 31 Desember 2024 - 15:17 WIB

Kurang mendapat tempat di Inter, pada musim 2024 klub milik pengusaha asal Indonesia Hartono bersaudara COMO 1907 yang baru saja promosi ke Serie A meminangnya.

Emil Audero Mulyadi belakangan juga kedapatan mengikuti Instagram Erick Thohir. Soktak hal tersebut menjadi bahan perbincangan di kalangan pecinta sepak bola tanah air. 

Di waktu yang berdekatan Erick Thohir mengatakan bahwa PSSI bersama Shin Tae-yong sedang memantau pemain keturunan berkualitas Grade A.

Pemain kelahiran Mataram tersebut disinyalir cocok dengan kriteria yang dibutuhkan Timnas Indonesia. 

Kabar terkini Emil Audero Mulyadi, jadi atau batal gabung Timnas Indonesia?

Belum lama ini, Ketua Umum PSSI Erick Thohir datang langsung ke Italia untuk menemui Emil Audero yang bermain di Serie A.

Ketua Umum PSSI Erick Thohir ketika berjumpa kiper keturunan Italia-Indonesia Emil Audero
Sumber :
  • Instagram/ErickThohir
Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:06
18:55
09:14
05:52
10:14
01:07
Viral