Sumber :
- Instagram @timnasindonesia
Pelatih Maladewa Blak-blakan Sebut Timnas Indonesia U-20 Layak Jadi Juara Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 karena Hal Ini
Pelatih Timnas Maladewa U-20, Ahmed Shakir secara blak-blakan menyebut Timnas Indonesia U-20 layak menjadi juara Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2025.
Kamis, 26 September 2024 - 17:30 WIB
Sebagai informasi, hanya juara grup yang akan lolos otomatis ke Piala Asia U-20 2025 nanti, sementara para runner-up harus memperebutkan lima slot peringkat kedua terbaik.
(ant/yus)