news

Daerah

Bola

Sport

Gaya Hidup

Video

Tvone

Rahmad Darmawan maju sebagai caleg DPR RI.
Sumber :
  • ANTARA/IC Senjaya

Klasemen Hitung Suara Timnas Indonesia di Pemilu 2024

Sejumlah nama dari dunia sepak bola khususnya yang berkutat dengan Timnas Indonesia seperti mantan pemain dan pelatih pun mencoba peruntungan untuk maju sebagai legislatif. 
Senin, 19 Februari 2024 - 17:50 WIB
Reporter:
Editor :

Angka mengejutkan pun terjadi pada pemain naturalisasi Bio Paulin. Mantan pemain Timnas Indonesia ini mencoba peruntungan dengan maju ke DPRD Kota Jayapura dari Partai Gerindra. 

Meski sempat buat geger, ternyata Bio Paulin hanya memiliki enam suara saja. 


Bio Paulin. Dok. Instagram

Berikut Klasemen Hitung Suara Timnas Indonesia di Pemilu 2024 per Senin, 19 Februari 2024: 

1. Rahmad Darmawan: 9.244
2. Nil Maizar: 8.086
3. Seta Nurdiyantara: 6.600
4. Atep: 3.300
5. Markus Horison: 123
6. Bio Paulin: 6

Berita Terkait

1
2
Tampilkan Semua

Topik Terkait

Saksikan Juga

05:01
05:20
03:42
28:51
12:19
16:55

Viral