Sumber :
- AC Milan
Liga Italia: Mangkir Saat Fonseca Beri Instruksi ke Skuad AC Milan, Aksi Leao dan Theo Hernandez Memalukan
Aksi Rafael Leao dan THe Hernandez yang mangkir saat pelatih AC Milan Paulo Fonseca sedang berikan instruksi di Liga Italia pekan lalu, mendapat sorotan tajam.
Selasa, 3 September 2024 - 12:42 WIB
AC Milan yang sempat membuka skor lebih dulu, harus bersusah payah terhindar dari kekalahan melalui gol penyama kedudukan Leao di babak kedua.
Hasil ini membuat AC Milan melorot ke urutan 14 klasemen Liga Italia dengan raihan dua poin.
Sedangkan bagi Lazio, tambahan satu angka membuat mereka naik ke urutan 8 usai mengumpulkan empat angka. (sub)