Sumber :
- antara
Hadapi Piala AFF, Shin Tunggu Pemain Naturalisasi Perkuat Timnas
Rabu, 31 Agustus 2022 - 14:21 WIB
Semua tim pada fase penyisihan akan saling berhadapan dengan masing-masing bertindak sebagai tuan rumah sebanyak dua kali dan bertanding tandang juga dua kali dalam tiap grup yang berisi lima negara. Dua tim terbaik dari setiap grup berhak melaju ke semifinal.
Pada edisi 2020, Indonesia meraih runner-up, kalah agregat 6-2 dari Thailand dari dua laga final. PSSI memancang target juara 2022 bagi Timnas untuk memecahkan sejarah. Sejak AFF Cup 1996, prestasi tertinggi Tim Merah-Putih ialah peringkat kedua pada 2000, 2002, 2004, 2010, 2016 dan 2020. (raw)