Mantan pemain Persebaya, Manuchekhr Dzhalilov tak berpartisipasi membela Tajikistan karena sakit kanker.
Sumber :
  • Federasi Sepak Bola Tajikistan

Timnas Tajikistan Terpaksa Coret Ex-Persebaya Karena Sakit Kanker

Rabu, 17 Januari 2024 - 15:58 WIB

tvOnenews.com - Tajikistan memulai Piala Asia 2023 dengan ditahan imbang 0-0 atas China pada Sabtu (13/1/2024). Skuad Tajikistan bermain pincang karena tanpa diperkuat oleh strikernya, Manucherkhr Dzhalilov. 

Pelatih Tajikistan, Petar Segrt terpaksa mencoret mantan pemain Persebaya ini karena sakit kanker yang dideritanya. 

Petar Segrt membawa serta Dzhalilov bersama skuad ke Qatar sebagai pendamping dan sebagai cara untuk pemulihan penyakitnya. 

Meski imbang dari China, Petar Segrt memberikan poin pertama Tajikistan ini untuk Dzhalilov. 

"Dia adalah pencetak gol terbanyak dalam sejarah Tajikistan dan striker terbaik kami, jadi kami tentu saja kami merindukannya, tapi baginya itu bukan soal main atau tidak, tapi soal hidup dan mati, saya mendoakan dia hidup bahagia," kata Petar Segrt dari laman The AFC. 

Dhzalilov merupakan striker kebanggaan Tajikistan dengan mencetak 20 gol di 52 penampilannya untuk Timnas Tajikistan. 

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral