Manchester United punya dua target dari Italia di bursa transfer Januari.
Sumber :
  • Manchester United Official

Rangkuman Kabar Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Punya Dua Target dari Italia, Liverpool Buru Bintang Real Madrid

Rabu, 25 Desember 2024 - 17:24 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Manchester United memiliki dua target dari kancah sepak bola Italia selagi Liverpool dikabarkan memburu bintang Real Madrid dalam rangkuman bursa transfer Liga Inggris, Rabu (25/12/2024).

Tim-tim sepak bola Inggris akan segera bergerak untuk bursa transfer musim dingin yang akan dibuka pada pekan depan, tepatnya tanggal 1 Januari mendatang.

Manchester United dan Liverpool termasuk yang akan bergerak, dengan beberapa nama top telah dikaitkan dengan dua tim Liga Inggris tersebut.

Manchester United Bangkitkan Kembali Ketertarikan Rekrut Victor Osimhen


Victor Osimhen diminati Manchester United (Foto: Galatasaray)

Manchester United kabarnya kembali tertarik untuk merekrut Victor Osimhen, yang masih berada dalam daftar jual Napoli pada saat ini.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
26:14
03:06
09:42
08:53
13:18
03:07
Viral