Sumber :
- Istimewa
Silaturahmi, Bos Persib Jamu Legenda Maung Bandung dalam Fun Fishing
Umuh yang kini menjadi Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat punya sejarah panjang untuk sampai ke posisi tersebut. Berawal dari Bobotoh, dia pun sempat menjadi manajer dan kini sebagai komisaris.
Minggu, 12 Oktober 2025 - 17:28 WIB
Djanur juga mengenang kembali momen penting ketika dirinya ditunjuk sebagai pelatih kepala Persib Bandung pada 2013. Meski saat itu belum berpengalaman banyak, kepercayaan yang diberikan Umuh Muchtar menjadi motivasi besar baginya untuk membawa Maung Bandung kembali ke puncak kejayaan.
“Waktu itu saya tidak punya pengalaman banyak, tiba-tiba ditunjuk untuk melatih Persib. Saya tidak tahu apa yang ada di benak beliau, tapi saya ambil tantangan itu. Alhamdulillah, akhirnya di tahun 2014 kami juara,” kenangnya/ (hfp)