Deputi Penempatan dan Pelindungan Kawasan Eropa dan Timur Tengah BP2MI, Irjen I Ketut Suardana.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Rizki Amana

BP2MI Berangkatkan Tenaga Kesahatan ke Jerman Melalui Skema G2G

Senin, 8 Juli 2024 - 17:59 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Sejumlah Pekerja Migran Indonesia (PMI) kategori tenaga kesehatan diberangkatkan BP2MI ke Jerman melalui skema G2G.

Deputi Penempatan dan Pelindungan Kawasan Eropa dan Timur Tengah BP2MI, Irjen I Ketut Suardana mengatakan terdapat 9 PMI diberangkatkan sebagai perawat di beberapa rumah sakit di Jerman.

Menurutnya 9 PMI tersebut yang diberangkatkan ke Jerman itu terdiri dari 8 orang perempuan dan 1 orang laki-laki.

"Siang ini kami melepas sebanyak 9 orang PMI ke Jerman dalam program G2G.Tadi sudah diberikan arahan dalam bentuk motivasi untuk sebagai perawat itu benar-benar bekerja dengan baik," kata I Ketut Suardana di Lounge BP2MI Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Senin (8/7/2024).

I Ketut Suardana menuturkan keberangkatan PMI ke Jerman merupakan hal yang tidak mudah.

Pasalnya, terdapat tantangan besar untuk dapat bekerja di Jerman berupa bahasa yang sulit dikuasai.

"Proses untuk berangkat sebagai PMI di Jerman tidak mudah, banyak tantangannya, banyak tantangannya, tantangan bahasa," papar I Ketut.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:52
10:14
01:07
04:54
01:50
07:48
Viral