Sumber :
- Tim tvOnenews
Lucunya Eunseok Beri Karakter untuk Para Member di Acara Meet and Greet RIIZE on Richeese Land
Idol grup besutan SM Entertainment asal Korea Selatan, RIIZE baru saja melakuan acara Meet and Greet on Richeese Land.
Minggu, 9 Juni 2024 - 00:54 WIB
Diketahui dalam acara meet and greet ini, RIIZE menampilkan tiga lagu yaitu Get A Guitar, 119 dan Impossible.
Selain menampilkan tarian dan nyanyian, Shotaro dkk juga turut bermain games bersama para penggemar.