Sumber :
- ANTARA
Siaga Tempur di Papua Bukan Operasi Militer, Ini Penjelasan Lengkap Panglima TNI
"Itu kan penekanan, bukan operasi militer, jadi jangan dipelesetkan itu operasi militer, bukan, belum operasi militer," ucap panglima TNI Laksamana Yudo Margono
Rabu, 26 April 2023 - 18:36 WIB
"Prajurit yang masih di sana tetap 'stand by', tetap melaksanakan operasi," tambah Yudo.
Yudo juga memastikan para prajurit dari dari Yonif 321/GT itu sudah kembali di posnya masing-masing.
"Tidak ada (yang meninggal lagi)," kata Yudo. (ant/ito)