SIM Telkomsel.
Sumber :
  • Telkomsel

Alasan Kenapa Nomor Telkomsel Tiba-tiba Hangus dan Cara Mengatasinya

Selasa, 9 Juli 2024 - 13:32 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Nomor yang hangus mengakibatkan pengguna tak bisa melakukan panggilan, mengirim pesan ke orang lain, serta mengisi ulang pulsa atau paket data. Alasan kenapa nomor Telkomsel hangus inilah penyebabnya.

Selain soal alasan kenapa nomor Telkomsel hangus, akan dijabarkan pula cara mengaktifkan kembali nomor Telkomsel tersebut. 

Pengguna yang mengalami masalah yang sama dapat menyimak artikel ini sampai selesai untuk mengetahui solusi yang bisa dilakukan.

Telkomsel memiliki ketentuan tentang masa aktif nomor telepon yang dipakai pelanggan. 

DIkutip dari situs Telkomsel, kenapa nomor Telkomsel hangus ialah pelanggan yang tak mengisi ulang ketika masa tenggang.

Masa tenggang adalah periode saat kartu atau nomor Telkomsel akan segera hangus jika pemilik tak segera mengisi ulang pulsa atau paket data untuk memperpanjang masa aktif nomor yang dipakai.

Pada masa tersebut, nomor pelanggan tak dapat melakukan panggilan atau mengirim pesan keluar, tetapi masih dapat mengakses Internet dengan sisa paket yang dimiliki. Telkomsel memberi masa tenggang selama 30 hari.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:45
07:17
09:23
06:24
03:16
02:16
Viral