Calon Presiden (Capres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo angkat bicara terkait adanya sejumlah kelompok sivitas akademik yang mengkritik kualitas demokrasi.
Presiden Jokowi akhirnya angkat bicara soal petisi dari beberapa akademisi sejumlah universitas terkait pemerintahannya seperti Petisi Bulaksumur UGM dan Indonesia Darurat Kenegarawanan UII.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PDI-Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto menyatakan pihaknya meyakini peringatan yang disampaikan Guru Besar Universitas Gadjah Mada (UGM) kepada Presiden Joko Widodo akan diikuti oleh perguruan tinggi lainnya di Indonesia.
"Kekuasaan digunakan untuk kepentingan politik praktis sekelompok golongan dengan mengerahkan sumber daya negara. Demokrasi Indonesia kian tergerus dan mengalami kemunduran,"
Cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar alias Cak Imin mengunggah video Petisi Bulaksumur UGM di media sosial X miliknya @cakimiNOW. Netizen bilang begini.
Petisi Bulaksumur mengingatkan Presiden Jokowi agar selalu mengingat janjinya sebagai alumnus Universitas Gadjah Mada (UGM). Ini dibacakan para guru besar UGM.
Isi Petisi Bulaksumur sebuah kritikan keras dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta untuk alumninya Presiden Jokowi yang telah dianggap banyak menyimpang.
Civitas akademika Universitas Gadjah Mada (UGM), termasuk di dalamnya para guru besar sampaikan Petisi Bulaksumur, di Balaiurang UGM, Sleman, Rabu (31/1/2024).
Polda Metro Jaya menangkap pelaku pembunuhan pria berinisial MDTWS (25) yang ditemukan tewas di tempat pemakaman umum (TPU) Jatisampurna, Kota Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (11/1/2026).
Persib Bandung meraih kabar kurang menyenangkan dari Federico Barba usai menumbangkan Persija Jakarta. Bek asal Italia itu kini dikabarkan menjadi incaran tiga klub Serie B.
Pelatih Juventus, Luciano Spalletti, menyampaikan pernyataan mengejutkan setelah menang telak dengan skor 5-0 atas Cremonese. Kiper Timnas Indonesia, Emil Audero, menjadi korbannya.
Aurelie Moeremans menghadirkan sosok Kelly yang memberikan nomornya kepada Bobby di buku Broken Strings. Aurelie mengungkapkan sahabatnya sudah minta maaf.