Satgas Pangan yang terdiri dari Disperindag dan Polresta Tanjungpinang mendapatkan fakta, bahwa minyak goreng kemasan merek MinyaKita mengalami kekosongan.
Tim Satgas Pangan Polda Jateng bertekad untuk meningkatkan pengawasan dan pengendalian distribusi minyak goreng di Jawa Tengah. Hal ini dilakukan dengan cara menempatkan personel Satgas Pangan di produsen penghasil minyak goreng curah sawit (MGCS) dan di lokasi penjualan retail MGCS agar tidak terjadi penyimpangan distribusi.
Wali Kota Madiun, Maidi, melakukan sidak ke gudang milik salah satu distributor, yang berada di jalan Ring Road barat, Kecamatan Manguharjo, Kota Madiun, pada Senin pagi (21/2/2022).
Dalam sidaknya, Thoriq mendapati gudang tersebut mengalami kekosongan stok minyak. Bahkan pemilik gudang menyampaikan bahwa baru dua hari ini, mendapat kiriman dari pabrik dan langsung habis
Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1).
Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.