Diduga imbas dari pemilihan kepala desa, satu gedung sekolah dasar negeri di Desa Papakaju, Kecamatan Suli, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan disegel warga.
Status PPKM DKI Jakarta berpotensi naik menjadi level 3 karena adanya peningkatan jumlah kasus Covid-19. Pemprov Jakarta siap menghentikan PTM 100 persen
Saat ini 90 sekolah di Jakarta terpaksa ditutup sementara akibat peningkatan angka Covid-19. Sekolah yang ditutup tersebar di 5 wilayah kota, mulai dari TK sampai SMA
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebutkan total 39 sekolah di DKI Jakarta yang menggelar Pembelajaran Tatap Muka (PTM) kemudian ditutup sementara karena ada temuan kasus COVID-19. Dari jumlah sekolah tersebut, Riza menyebutkan, peserta didik yang terpapar COVID-19 ada 62 orang, dua orang pendidik dan tiga tenaga kependidikan.
Teror terhadap influencer Dj Donny berlangsung berlapis dan semakin berbahaya. Berawal dari kiriman bangkai ayam berisi ancaman, teror itu memuncak dengan pelemparan bom molotov ke rumahnya pada dini hari.
Pagi itu, Andi memotret anak bungsunya yang tengah asyik bermain di antara barisan pohon sawit di Kabupaten Tebo, Jambi. Seperti jutaan petani sawit kecil lainnya
Pelatih Everton, David Moyes, memberikan pujian khusus kepada duet bek tengah Jake O’Brien dan James Tarkowski usai kemenangan meyakinkan 2-0 atas Nottingham Forest
Partai tandang pekan ke-16 akan digelar pada Senin (5/1/2026) mendatang di Stadion Brawijaya, Kediri. Tren positif akan coba dilanjutkan Persib untuk menjaga puncak klasemen Super league 2025-2026 dari kejaran pesaing.
Ustaz Abdul Somad (UAS) berpendapat hukum merayakan Tahun Baru 2026 untuk agama Islam masih boleh, selagi tidak mengikuti ritual keagamaan dan budaya umat lain.