PSIM Jogja akan menjamu Semen Padang FC dalam laga lanjutan BRI Super League 2025/26 di Stadion Sultan Agung, Minggu (4/1/2026), pukul 15.30 WIB. Beberapa penggawa kunci Laskar Mataram harus absen dalam pertandingan ini akibat cedera dan akumulasi kartu.
PSIM Yogyakarta menang lewat gol penalti dari Ze Valente. Kemenangan 1-0 dari Semen Padang ini membuat PSIM naik ke posisi enam klasemen dengan 27 poin.
Suasana libur pergantian tahun tidak berlaku bagi skuad PSIM Jogja. Para penggawa Laskar Mataram tetap menggelar sesi latihan intensif di awal tahun 2026 ini. Keputusan tersebut diambil manajemen mengingat jadwal kompetisi domestik sangat padat.Â
Pelatih PSIM Yogyakarta Jean-Paul van Gastel menegaskan dirinya tidak risau meski timnya harus kehilangan sejumlah pemain kunci jelang pertandingan pekan ke-16 BRI Super League menghadapi Semen Padang.
Pemain PSIM Yogyakarta, Norberto Ezequiel Vidal, telah merayakan Natal 2025 di Yogyakarta. Gelandang serang asal Argentina ini mengaku bahwa momen tersebut sangat spesial karena merayakannya dengan istri dan anaknya.
Pelatih PSIM Yogyakarta, Jean Paul Van Gastel, mengaku tidak puas dengan performa timnya saat melawan Persijap Jepara. Ia menilai timnya bisa bermain jauh lebih baik.
Super League 2025-2026 akan kembali berlanjut pada Selasa (23/12/2025) ini. Arema FC akan menjamu Madura United selagi PSIM Yogyakarta mengusung misi kebangkitan di markas Persijap Jepara.
Giovanni van Bronckhorst berpeluang untuk membawa Jean-Paul van Gastel jika terpilih jadi pelatih Timnas Indonesia. Ada alasan kuat yang melatarbelakanginya.
Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!