Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengungkapkan bahwa proses penataan ulang kawasan Pasar Baru, Glodok, dan Kota Tua akan dimulai pada pertengahan tahun ini.
Dalam dialog dengan pedagang, ia mencatat harga minyak goreng curah dijual sekitar Rp15.500 per liter di Pasar Senen, masih di bawah Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp15.700 per liter.
Kapolri bersama Menhub, Dudy Purwagandhi, dan Direktur Utama (Dirut) PT Kereta Api Indonesia (KAI), Bobby Rasyidin melakukan peninjauan ke Stasiun Pasar Senen.
Untuk memantau harga dan ketersediaan bahan pokok penting (bapokting) di wilayah Bojonegoro, Jawa Timur, menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, Tim Satuan Tugas (Satgas) Pangan Kabupaten Bojonegoro menggelar inspeksi mendadak (sidak).
Saham RLCO melejit pada hari pertama IPO hingga menyentuh auto reject atas. Emiten sarang burung walet Realfood resmi melantai di BEI dengan kapitalisasi Rp525 miliar.
Warga Desa Sumberbening, Balerejo, Kabupaten Madiun, berburu sembako murah yang digelar oleh Dinas Perdagangan Kabupaten Madiun bekerja sama dengan Bulog
KRL Commuter Line tujuan Jakarta Kota-Bogor dengan nomor K118664-204-5047 tiba-tiba berhenti mendadak di Stasiun Pasar Minggu Baru pada Kamis (27/11/2025) sekitar pukul 18.10 WIB.Â
Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, menegaskan ruang penurunan suku bunga acuan atau BI 7 Days Reverse Repo Rate masih terbuka lebar seiring inflasi yang tetap terjaga dan nilai tukar rupiah yang mulai menunjukkan penguatan.
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.
Negara paling bawah di ranking FIFA yaitu San Marino kembali meledek Real Madrid yang harus kebobolan oleh kiper Benfica Anatoliy Trubin di Liga Champions.