Saat dimintai tanggapan teknis mengenai penyebab melemahnya Rupiah, Menkeu Purbaya menegaskan bahwa kebijakan nilai tukar menjadi domain otoritas moneter.
Rupiah melemah ke Rp16.725 per dolar AS pada Jumat (2/1/2026). Analis memperkirakan pergerakan rupiah masih akan fluktuatif di kisaran Rp16.720 hingga Rp16.750 per dolar AS.
Nilai tukar rupiah menguat tipis seiring optimisme pasar terhadap perundingan dagang AS-China dan harapan tercapainya kesepakatan yang bisa redakan tensi ekonomi global.
Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).