Kehadiran politis Demokrat Kubu Moeldoko, Marzuki Alie, dalam pertemuan Ketua Umum Partai Gerindra dengan Wiranto, bukan sebagai cerminan sikap politik partai
Kuasa hukum sekaligus Ketua Departemen Komunikasi dan Informatika Partai Demokrat versi KLB Moeldoko, Saiful Huda, membantah pihaknya melakukan adu domba.
Kepala Badan Komunikasi Strategis/Koordinator Juru Bicara DPP Partai Demokrat, Herzaky Mahendra Putra menyatakan, KSP Moeldoko jangan membohongi rakyat lagi.ÂÂ
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyebut elektabilitas partainya meningkat berdasarkan hasil survei Litbang Kompas pada Juni 2022.
DPP Partai Demokrat yakin mampu mematahkan bukti-bukti yang disampaikan kubu KLB yang dipimpin Kepala Staf Presiden, Jenderal TNI (Purn) Moeldoko, pada sidang di PTUN, Jakarta, Kamis (16/9).
Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).