Usman Kansong melepas jabatan Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Kominfo dan mengaku tidak mendapatkan tekanan dari pihak tertentu.
Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming bertemu Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie di Kantor Kementerian Kominfo, Rabu (24/7/2024).
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi telah melantik tujuh orang Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di linkungan Kementerian Kominfo.
Menko Polhukam Hadi Tjahjanto mengatakan, pemerintah masih terus memperbaiki dan mendalami permasalahan terkait gangguan pada sistem
PDN yang dikelola Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).
Dirjen Aptika Kemenkominfo sebut perwakilan platform X telah dipanggil dan dikonfirmasi hadir ke Indonesia untuk membahas terkait penanganan judi online.ÂÂ
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menyatakan telah memblokir sebanyak 4,8 juta konten negatif di situs dan media sosial, berikut rinciannya.
Kementerian Komunikasi dan Informatika dengan Bundesministerium für Digitales und Verkehr (BMDV – Kementerian Digital dan Transportasi) Jerman menyelenggarakan
Mabes Polri berencana gandeng pihak asing dalam lakukan penyelidikan terkait sosok hacker Bjorka yang meresahkan, karena diduga miliki data penting masyarakat.
Akun hacker Bjorka merespon perkataan Kepala Sekretariat Presiden yang mengatakan bahwa dirinya telah melanggar UU ITE dan akan dicari aparat penegak hukum.
Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) menegaskan pihaknya sedang melakukan mitigasi cepat guna perkuat sistem keamanan siber demi cegah risiko kebocoran data.
Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).