Sejumlah laga telah tersaji di pagi hari dalam babak 16 besar Indonesia Masters 2026. Salah satu yang menyorot perhatian adalah comeback berdarah-darah pasangan Sabar Karyaman Gutama/Reza Pahlevi.
Ajang India Open 2026 akan menjadi panggung terakhir bagi Lanny Tria Mayasari/Amallia Cahaya Pratiwi usai PBSI memutuskan untuk merombak line-up ganda putri tanah air.
PVMBG mencatat dentuman keras dan kilatan cahaya kemerahan yang terjadi di wilayah utara Cianjur, Jawa Barat, berkaitan dengan fenomena atmosfer dan geofisika meski belum menemukan pemicu pastinya.
Sopir bus Cahaya Trans, Gilang Ihsan Faruq (22) oleh Polrestabes Semarang ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus kecelakaan yang menewaskan 17 orang di exit Tol Krapyak Semarang.
Wakil Ketua Komisi V DPR RI Syaiful Huda menyoroti kecelakaan maut yang melibatkan PO Bus Cahaya Trans di Simpang Tol Krapyak, Semarang, pada Senin (22/12/2025)
Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi memastikan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menanggung seluruh proses pemulangan korban meninggal dunia dalam kecelakaan tunggal bus PO Cahaya Trans di Simpang Susun exit Tol Krapyak, Kota Semarang, pada Senin dini hari (22/12/2025).
Pemain andalan Timnas Voli Putri Indonesia, Megawati Hangestri tak bisa memungkiri kekuatan Thailand yang mendominasi ajang SEA Games dalam 14 edisi terakhir.
Rekap hasil Australian Open 2025, di mana Lanny Tria Mayasari/Amallia Cahaya Pratiwi langkahnya terhenti sedangkan sembilan wakil Indonesia lolos ke perempat final.
Pasangan ganda putri Indonesia, Lanny Tria Mayasari/Amallia Cahaya Pratiwi mengusung target tinggi demi mengulang kenangan manis di Australian Open 2025.
Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, menegaskan ruang penurunan suku bunga acuan atau BI 7 Days Reverse Repo Rate masih terbuka lebar seiring inflasi yang tetap terjaga dan nilai tukar rupiah yang mulai menunjukkan penguatan.
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.
Negara paling bawah di ranking FIFA yaitu San Marino kembali meledek Real Madrid yang harus kebobolan oleh kiper Benfica Anatoliy Trubin di Liga Champions.