Kubu Anies-Muhaimin melalui Tim Hukum Nasional (THN) Ari Yusuf Amir mengatakan kecurangan Pemilu 2024 yang terjadi melibatkan tokoh kepala desa hingga aparat.
Daerah 3T (tertinggal, terdepan, terpencil) di Indonesia memiliki permasalahan umum yang berkaitan dengan keadaan yang kurang berkembang dan mengalami keterbatasan akses terhadap berbagai layanan dasar.
Kebakaran sumur tambang minyak ilegal terjadi di Desa Keban, Kecamatan Sanga Desa, Musi Banyuasin. Upaya pemadaman api masih dilakukan oleh aparat kepolisian.
Razia gabungan dilakukan terhadap sumur dan tempat penyulingan minyak ilegal yang masih aktif di Muba. Larangan diberikan dengan ancaman sanksi hukum yang tegas
Pukat UGM menolak usulan jabatan Kades dari 6 menjadi 9 atau maksimal 27 tahun. Sebab dapat meningkatkan resiko korupsi oleh kades atau aparat pemerintah desa.
Pilkades serentak akan dilaksanakan pada 2 November 2022. Sebanyak 555 personel aparat gabungan diterjunkan untuk mengamankan proses pilkades serentak.
Pengukuran tanah untuk proyek Waduk Bener di Desa Wadas, Kecamatan Bener, Purworejo, Jawa Tengah, oleh petugas Badan Pertanahan Nasional (BPN) berakhir ricuh.
Marcus Hojlund dipinjamkan Manchester United ke Napoli. Namun performa memikat membuat Il Partenopei tertarik untuk mendatangkannya secara kepemilikan penuh.
Cody Gakpo berpeluang mencetak sejarah bersama Liverpool saat menghadapi Leeds United di Anfield dengan peluang menyamai rekor legenda klub, Ian Rush. (2/1).
Di banyak negara maju, usaha mikro dan petani kecil justru diposisikan sebagai fondasi penting dalam menjaga stabilitas pangan nasional. Jepang, misalnya, lewat
Seorang siswa SMPN 19 Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berinisial MH (13) dinyatakan meninggal dunia pada Minggu (16/11/2025) usai diduga menjadi korban aksi bullying oleh teman sekelasnya.
Persoalan kenaikan gaji ASN sendiri menjadi salah satu pokok bahasan dalam pertemuannya dengan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)